Taruh Muka Sewajarnya

Jangan sombong. Malu sama semut yang bisa angkat beban 2x bobotnya bahkan terkadang jalan melawan arah gravitasi.
Setinggi tingginya kamu meroket / meningkatkan mutu dengan meninggikan diri atau dengan jurus merendah ala ala.. Tetap saja.. Kakimu masih berpijak di bumi..
Ibaratnya orang korupsi.. Mau segesit apapun toh dirimu ga akan langsung dinobatkan menjadi orang terkaya di planet bumi.. 
Mau sejago apapun nyombong, sehandal apapun metodenya, tetep ga lantas bikin kamu jadi ahli surga apalagi mengalahkan orang yang paling mulia sejagad raya, rasulullaah shallallaahu 'alayhi wasallam
Jangan jumawa. Faktanya tidak ada yang menyukai sikap sombong.. Tidak ada yang suka punya teman sombong
#monolog

Popular posts from this blog

Perbedaan Penulisan pada Mushaf Kemenag dengan Mushaf Rasm Utsmani cetakan Madinah

Mad Badal - Meringankan Syiddah

Hanya sebentar saja

Sajak Rindu

Tips Membuat CV Ta’aruf, Bonus Format Instan

Yonika

Tahapan Menuju Pernikahan yang Syar’i untuk para Jomblo